Thursday, April 21, 2022

Kebiasaan Yang Menimbulkan Bau Keringat

Bau keringat merupakan salah satu masalah yang pernah dialami semua kalangan. Namun pada beberapa kasus tertentu, bau badan dapat muncul kembali meskipun seseorang telah mandi atau menggunakan pewangi tambahan. Lalu sebenarnya apa penyebab bau badan tersebut?

Apa Saja Penyebab Bau Keringat Dan Badan?

Sebelum kami jelaskan mengenai penyebab bau keringat atau badan, perlu Anda pahami juga bahwa tubuh bernafas melalui pori-pori. Jika mereka tersumbat, hal tersebut akan mengakibatkan nafas tubuh yang seharusnya dikeluarkan terjebak dalam keringat dan menimbulkan aroma tidak sedap.

Lantas apakah penyebab bau badan terjadi karena keringat? Jawabannya tentu tidak. Keringat merupakan sebuah cairan bening yang dikeluarkan melalui pori-pori dan tidak mempunyai bau.

Komposisi keringat terdiri dari minyak, protein, garam, dan air. Penyebab bau keringat atau badan sebenarnya karena bakteri dari luar cairan keringat sendiri. Bakteri tersebut bertahan hidup dan berkembang baik di lingkungan lembab dan kaya akan nutrisi. Bau keringat muncul ketika bakteri berubah menjadi asam.

Kebiasaan Yang Menimbulkan Bau Ketiak

Selain mengenai faktor ilmiah, masalah bau keringat bisa dipengaruhi oleh kebiasan yang kita jalankan sehari-hari. Meski semua kalangan berkeringat, namun tak semua mempunyai bau yang meyengat. Lalu kebiasaan apa yang menyebabkan bau keringat?

1. Menkonsumi alkohol dan merokok secara berlebihan

Selain dapat membahayakan kesehatan, rokok dan alkohol bisa menimbulkan bau keringat. Hal tersebut disebabkan karena asap serta arom aroma rokok yang menempel di pakaian dan badan, sementara alkohol memang mempunyai bau yang menyengat. Semakin sering seseorang merokok serta konsumsi alkohol, kian bau pula keringat yang di keluarkan.

2. Mengidap penyakit tertentu

Terdapat beberapa jenis penyakit yang dapat membuat tubuh penderitanya mempunyai bau menyengat, salah satunya yakni diabetes. Hal tersebut disebabkan tidakmampunya organ untuk bekerja dengan sempurna. Maka dari itu, aturlah pola hidup Anda agar tetap sehat dan terhindari dari berbagai jenis penyakit.

3. Jenis makanan yang di konsumsi

Menkonsumsi makanan berbau menyengat akan meningkatkan selera makan. Namun, Anda harus mengetahui bahwa beberapa makanan bisa mempengaruhi bau keringat dan ketiak Anda. Makanan seperti bawang, fast food, rempah-rempah, dan berbagai jenis lainnya.

4. Berat badan berlebih

Jika Anda mempunyai berat yang berlebihan, tubuh cenderung mudah lelah saat melakukan rutinitas. Hasilnya, Anda menjadi lebih mudah berkeringat dibandingkan kalangan lain. Apabila tidak diimbangi keberhasihan tubuh, hal tersebut bisa menjadi salah satu penyebab bau ketiak tak sedap.

5. Terlalu Stres

Kalangan yang sedang stress bisa memperoleh masalah bau ketiak. Sebab ketika stress, tubuh tidak dapat bekerja dengan stabil dan baik, akibatnya orang menjadi mudah stress serta mudah mengeluarkan keringat. Jika stress terjadi berkepanjangan, hal tersebut akan meningkatkan risiko bau badan tak sedap atau menyengat.

Cara Mengatasi Bau Ketiak Secara Permanen

1. Perhatikan kondisi usus

Untuk menjaga kesehatan usus, Anda harus memulainya dengan konsumsi makanan sehat dan bergizi. Sebab usus mempunyai peran penting dalam menimbulkan bau badan atau keringat. Memilih makanan yang bersahabat dengan usus bisa membuang rancun dan berbagai jenis zat penyebab bau  badan lainnya.

2. Perbanyak Konsumsi sayuran dan buah

Selain membawa banyak manfaat untuk kesehatan, konsumsi buah dan sayuran secara rutin bisa membantu Anda mengatasi bau keringat. Sebab ketika Anda rajin konsumsi buah dan sayuran, keringat yang keluar tidak akan bau. Dengan begitu, bau ketiak akan berkurang.

Nah itu tadi yang bisa kamu jelaskan dan selalu kami ingatkan untuk memiliki harga dr laser di gogomall pada bulan ini, karena ada promo besar.

No comments:

Post a Comment

enforceA e-meterai, Fitur Baru untuk Memudahkan Urusan Anda

Meterai merupakan salah satu hal yang tidak bisa dihindari dalam dunia profesional. Meterai memegang peranan penting sebagai penanda keabsah...